Meski di chart 4 jamnya mata uang kripto Doge terlihat dari MA yang masih berpotongan negatif dan indikator CCI berada dibawah level 100 di mana ini semua menandakan kalau Seller masih mendominasi cukup kuat di Doge namun level area Bullish Fair Value Gap nampaknya bertindak sebagai area Support yang cukup baik serta kemunculan pola Failing Wedge memberikan petunjuk kalau Doge berpotensi untuk terkoreksi rally naik keatas selama tidak kembali ke bias semulanya khususnya tidak sampai menembus kebawah level 0.07949 maka Doge akan mencoba menembus keatas level 0.09026 bila level ini berhasil ditembus maka target utama yang akan coba diuji oleh Doge adalah level 0.09189 dan bila momentum serta volatilitasnya mendukung maka level 0.09828 akan menjadi target berikutnya.
(Disclaimer)