Utama Kuotasi Kalendar Forum
flag

FX.co ★ Analisis teknikalEUR/USD untuk 21.05.2019

parent
Analisis Forex:::2019-05-21T05:51:13

Analisis teknikalEUR/USD untuk 21.05.2019

Tinjauan Pasar Teknikal:

Setelah mencapai level rendah lokal di level 1,1150, EUR/USD berupaya untuk melambung atau bahkan rally lebih tinggi, namun percobaan ini dibatasi di zona resistance teknikal yang terletak di antara level 1,1167-1,1173 dan harga berbalik arah. Proyeksi jangka pendek tetap bearish dan belum ada sinyal atau reversal tren untuk saat ini. Target selanjutnya untuk bears terlihat di level 1,1111.

Titik Pivot Mingguan:

WR3 - 1,1317

WR2- 1,1287

WR1 - 1,1208

Pivot Mingguan - 1,1178

WS1 - 1,1099

WS2 - 1,1069

WS3 - 1,0986

Rekomendasi Trading:

Strategi trading terbaik dalam kondisi pasar terkini adalah jual pull-back lokal dengan stop loss yang ketat. Karena kondisi pasar oversold, perhatikan pola reversal tren candlestick dan pola reversal tren pasar. Support teknikal penting selanjutnya terletak di level 1,1111 dan ini adalah target selanjutnya untuk bears.

Analisis teknikalEUR/USD untuk 21.05.2019

Analyst InstaForex
Bagikan artikel ini:
parent
loader...
all-was_read__icon
Anda telah menyaksikan semua publikasi
terbaik saat ini.
Kami sudah mencari sesuatu yang menarik untukmu...
all-was_read__star
Baru saja diterbitkan:
loader...
Publikasi lebih baru...