Tinjauan Teknikal Pasar:
Setelah gagal rally lebih tinggi, pasar GBP/USD berbalik dan sekarang sedang menguji support teknikal di level 1.2668. Volatilitas tampak terbatas karena pasar melakukan trading dalam zona kecil (narrow zone) antara level 1.2647 - 1.2683. Momentum kembali ke wilayah negatif, sehingga peluang untuk bergerak turun semakin meningkat. Dalam kasus kelanjutan pergerakan turun, target berikutnya untuk bears tampak di level 1.2605. Trend kerangka waktu yang lebih besar tetap turun.
Poin Pivot Mingguan:
WR3 - 1.3009
WR2 - 1.2910
WR1 - 1.2801
Pivot Mingguan - 1.2631
WS1 - 1.2607
WS2 - 1.2502
WS3 - 1.2401
Rekomendasi Trading:
Strategi terbaik untuk kondisi pasar saat ini adalah menjual gerakan naik dekat resistance teknikal di sekitar level 1.2755. Trend kerangka waktu yang lebih besar masih turun, sehingga trading pada kerangka waktu jangka pendek akan sejalan dengan trend turun (downtrend).