Bila Kita perhatikan chart 4 jam dari pasangan mata uang komoditi USD/CAD, nampak terlihat munculnya Divergence antara pergerakan harganya dengan indikator Stochastic Oscillator, sehingga meski saat ini The Lonnie masih berada dalam kondisi yang ranging/sideways, dimana hal ini ditandai oleh WMA (21) yang bergerak ditengah candlestick dari pasangan mata uang ini, dengan kondisi kemiringan yang rata sehingga dalam waktu dekat ini selama tidak terjadi koreksi pelemahan USD/CAD yang tembus dan menutup dibawah level tersebut, maka 1,3896 berpotensi untuk menguat naik, dimana level 1,4015 akan coba ditembus dan menutup diatasnya. Bila ternyata berhasil, maka USD/CAD akan melanjutkan penguatannya hingga ke level 1,4042 sebagai target utamanya, dan bila volatilitas serta momentum penguatannya mendukung, maka tidak mustahil level 1,4091 akan menjadi target berikutnya yang akan dituju.
(Disclaimer)