EUR/USD – 1H.
Selama hari trading terakhir, pasangan EUR/USD berbalik dalam mendukung mata uang Eropa dan menutup diatas level korektif dari 161,8% (1,1772), serta diatas koridor turun. Oleh karena itu, kuotasi naik ke level 1,1820, dimana mereka saat ini telah menunjukkan rebound. Dengan demikian, trdaer bisa memperkirakan pembalikan dalam mendukung mata uang AS dan sedikit penurunan dalam arah ke level 1,1772. Menutup pasangan diatas level 1,1820 akan meningkatkan kemungkinan pertumbuhan lebih jauh ke arah level Fibo selanjutnya dari 127,2% (1,1873). Pada hari Senin, latar belakang informasi untuk pasangan tidak terlalu kuat. Jauh lebih rendah dibandingkan dengan hari Jumat. Namun, statistik hari Jumat dari Amerika telah tetap menjadi sejarah, dan trader tidak mengingatnya. Pertumbuhan dari kuotasi dimulai kemarin di paruh kedua dalam satu hari, dengan demikian, cukup logis untuk menduga bahwa itu terkoneksi dengan Amerika. Namu, di AS, ISM Service PMI dan Markit Service PMI dirilis. Keduanya melampaui ekspektasi trader, oleh karena itu seharusnya telah menyebabkan dolar AS akan naik, bukan turun. Dengan demikian, statistik ekonomi Jumat dan Senin tidak menyebabkan reaksi dari trader. Mata uang Eropa menunjukkan pertumbuhan, meskipun terdapat masalah dengan vaksinasi dan gelombang ketiga virus corona. Dan jika pertumbuhan dari beberapa hari terakhri bukan suatu kesengajaan, maka kita bisa menduga bahwa trader telah berubah menjadi pembelian jangka panjang dari euro untuk dolar. Hari ini bahkan lebih mudah. Tidak ada laporan atau pidato dalam kalender dari peristiwa ekonomi sama sekali. Hanya pengangguran di UE, yang juga kemungkinan akan diabaikan.
EUR/USD – 4H.
Pada grafik 4 jam, kuotasi pasangan naik dari level korektif dari 127,2% (1.1729), berubah mendukung mata uang euro, dan memulai proses pertumbuhan ke arah dari level 1,1836. Menetapkan peringkat pasangan diatas level 1,1836 akan meningkatkan peluang dari pertumbuhan lebih lanjut ke arah dari level Fibo selanjutnya dari 161,8% (1,2027).
EUR/USD – Harian.
Pada grafik harian, kuotasi dari pasangan EUR/USD berkonsolidasi dibawah level korektif dari 261,8% (1,1822). .Dengan demikian, penurunan saat ini dapat dilanjutkan dalam arah level Fibo selanjutnya dari 200,0% (1,1566). Namun, penutupan diatas level 261,8% akan bekerja dalam mendukung mata uang UE dan kelanjutan pertumbuhan dari pasangan.
EUR/USD – Mingguan.
Pada grafik mingguan, pasangan EUR/USD telah membuat konsolidasi diatas "Segitiga sempit", yang mempertahankan prospek untuk pertumbuhan lebih jauh dari pasangan dalam jangka panjang.
Ulasan dari fundamental:
Pada 5 April, kalender peristiwa ekonomi di Uni Eropa kosong. Di AS, indeks ISM yang cukup penting dirilis, yang tidak memiliki berbagai dampak pada trader.
Kalender berita untuk Amerika Serikat dan Uni Eropa:
UE - Tingkat pengangguran (09:00 UTC).
Pada 6 April, akan ada berita yang lebih sedikit. Di Uni Eropa, tingkat pengangguran akan rilis, dan di Amerika Serikat – tidak ada sama sekali. Tidak akan ada informasi latar belakang hari ini.
Laporan COT (Commitments of Traders):
Jumat lalu, laporan COT lainnya dirilis, yang berubah menjadi "pembicaraan" kali ini. Selama minggu yang dilaporkan, trader dari kategori "Non-komersial" (yang paling penting) membuka 34 kontrak beli dan 25.045 kontrak jual. Dengan demikian, bahkan menganalisis prilaku dari spekulan yang saat ini membuat tidak masuk akal. Segalanya cukup jelas. Kondisi dari trader utama terus menjadi lebih "bearish", karena bukti dari regular naik dalam jumlah kontrak jual dan turun dalam jumlah kontrak beli. Dengan demikian, sudut pandang dari grafik harian, penurunan dari kuotasi dari pasangan euro/dolar akan berlanjut. Namun tren turun baru akan berubah menjadi cukup panjang, oleh karena itu jangan memperkirakan penurunan dalam beberapa minggu mendatang dengan 300-500 poin. Segalanya akan terjadi secara bertahap.
EUR/USD perkiraan dan rekomendasi untuk trader:
Saya tidak menyarankan menjual pasangan saat ini, karena tampaknya tren naik dimulai. Pembelian pasangan disarankan dengan target dari 1.1820 dan 1.1873 jika trader berhasil menutup selama koridor tren turun pada grafik per jam. Saya menyarankan untuk membuat pembelian baru saat menutup diatas level 1,1820.
Syarat:
"Non-commercial" - pelaku pasar utama, bank, lindung dana, dana investasi, swasta, investor besar.
"Commercial" - perusahaan komersial, firma, bank, korporasi, perusahaan yang membeli mata uang asing, bukan untuk keuntungan spekulatif, tetapi untuk mendukung kegiatan saat ini atau operasi ekspor-impor.
"Non-reportable position" - trader kecil yang tidak memiliki dampak signifikan pada harga.