Utama Kuotasi Kalendar Forum
flag

FX.co ★ Bagaimana trading EUR/USD pada 23 Februari, 2022. Tips trading dan analisis trading untuk pemula

parent
Analisis Forex:::2022-02-23T06:28:15

Bagaimana trading EUR/USD pada 23 Februari, 2022. Tips trading dan analisis trading untuk pemula

Analisis dari perdagangan hari Selasa:

Grafik 30M dari EUR/USD

 Bagaimana trading EUR/USD pada 23 Februari, 2022. Tips trading dan analisis trading untuk pemula

EUR/USD diperdagangkan dalam saluran sideways di hari Selasa, menurut grafik. Selain itu, pasangan bahkan tidak mencapai batasnya – 1,1279 dan 1,1395. Oleh karena itu, tidak ada sinyal yang dihasilkan dan kuotasi telah bergerak sideways selama sepekan. Terkait tren sideways, tampaknya harga bergerak secara acak. Sebagai contoh, pound bergerak ke arah berlawanan dari pasangan euro/dolar. Kalender ekonomi makro tidak berisi banyak peristiwa pada hari utu dan mereka dengan mudah diabaikan oleh trader. Amerika Serikat merilis aktivitas bisnisnya dalam sektor manufaktur dan jasa dan keyakinan konsumen di hari Selasa. Meskipun itu adalah hasil yang tidak penting, mereka bisa menyebabkan reaksi 20 pips. Bagaimanapun, tidak ada yang terjadi. Risiko geopolitik saat ini lebih kuat meskipun mereka tidak memiliki banyak pengaruh pada EUR/USD dan GBP/USD. Oleh karena itu trader tidak memiliki apapun untuk bereaksi karena garis tren masih belum muncul dan pergerakan flat berlanjut.

Grafik M5 dari EUR/USD

 Bagaimana trading EUR/USD pada 23 Februari, 2022. Tips trading dan analisis trading untuk pemula

Dalam rangka waktu 5M, beberapa sinyal trading dibentuk meskipun terdapat pergerakan datar. Namun, mereka tidak terlalu kuat untuk menghasilkan berbagai profit. Oleh karena itu, yang pertama dihasilkan ketika harga pertama kali rebound dari 1.1292. Dalam sesi Eropa, kuotasi naik kembali dari level ini, yang memungkinkan pemula untuk membuka posisi beli. Sayangnya, harga kemudian kembali pull back dari 1,1330, sehingga saatnya menutup pembelian dan membuka penjualan. Namun, itu adalah sinyal keliru dan pasangan naik diatasnya 1.1330 dalam tiga puluh menut, yang bisa diinterpretasikan sebagai sebuah sinyal beli. Dalam hal ini, kenaikan singkat, dan kuotasi kembali ke 1,1330 di sesi Amerika Utara. Posisi beli seharusnya ditutup sehingga trader bisa mempersiapkan hari trading yang menyusul. Profit 20 pips bisa dihasilkan di hari Selasa, yang cukup mengingat pergerakan datar dan keengganan pasar untuk bereaksi terhadap berbagai data.

Rencana Trading untuk Rabu:

Dalam time frame 30M, tren naik berakhir beberapa waktu lalu. Tren baru masih belum muncul. Mengingat bahwa baik garis tren atau saluran masih belum terbentuk, pasar datar. Pasangan telah diperdagangkan dalam kisaran antara 1,1279 dan 1,1395 untuk tujuh hari, yang mengkonfirmasi pasar datar. Pasar menantikan hasil konflik geopolitik di Eropa Barat. Level target dalam time frame 5M terlihat di 1.1227-1.1234, 1.1279-1.1292, 1.1330, 1.1367, 1.1395, dan 1.1418. Order stop loss seharusnya ditetapkan pada titik breakeven segera setelah harga melewati 15 pip ke arah yang tepat. Pada hari Rabu, inflasi kedua yang di estimasikan untuk Januari akan dirilis di zona euro. Kemungkinan akan muncul sesuai dengan yang pertama. Sementara itu, kalender ekonomi makro di AS akan kosong di hari Rabu. Oleh karena itu, pasangan kemungkinan akan melanjutkan trading sideways.

Prinsip Dasar dari sistem trading:

1) Kekuatan dari sinyal bergantung pada periode waktu selama dimana sinyal yang dibentuk (rebound atau break). Semakin singkat periode ini, semakin kuat sinyalnya.

2) Jika dua atau lebih trading di buka pada beberapa level menyusul sinyal keliru, contoh, sinyal-sinyal tersebut tidak menuntun harga ke level Take Profit atau ke level target terdekat, kemudian berbagai sinyal konsekuen di dekat level ini seharusnya diabaikan.

3) Selama tren datar, berbagai pasangan mata uang mungkin akan banyak membentuk sinyal keliru atau tidak menghasilkan berbagai sinyal sama sekali. Dalam hal ini, tren flat bukanlah kondisi terbaik untuk trading.

4) Trading di buka pada periode antara awal sesi Eropa dan hingga pertengahan sesi Amerika ketika seluruh transaksi seharusnya ditutup secara manual.

5) Kita bisa memperhatikan sinyal MACD hanya jika terdapat volatilitas baik dan tren pasti dikonformasi oleh garis tren atau saluran tren.

6) Jika dua level utama terlalu dekat satu sama lain (Sekitar 5-15 pips, maka ini merupakan area support atau resistance.

Bagaimana menafsirkan grafik:

Level support dan resistance bisa berperan sebagai target ketika membeli atau menjual. Anda bisa menempatkan Take Profit di dekat mereka.

Garis merah adalah saluran atau garis tren yang menampilkan tren terkini dan menunjukkan arah mana yang lebih baik untuk trading.

Indikator MACD (14,22,3) adalah sebuah histogram dan garis sinyal menunjukkan kapan yang terbaik untuk memasuki pasar ketika mereka melewati. Indikator ini lebih baik digunakan dalam kombinasi dengan saluran tren atau garis tren.

Pidato penting dan laporan yang selalu ditunjukkan dalam kalender ekonomi bisa dengan hebat mempengaruhi pergerakan dari pasangan mata uang. Oleh karena itu, selama pergerakan tersebut, disarankan untuk trading dengan seksama atau keluar pada pasar untuk menghindari pembalikkan harga tajam terhadap pergerakan sebelumnya.

Trader pemula harus mengingat bahwa setiap trading tidak bisa menguntungkan. Perkembangan dari strategi terpercaya dan manajemen keuangan adalah kunci sukses dalam trading jangka panjang.

Analyst InstaForex
Bagikan artikel ini:
parent
loader...
all-was_read__icon
Anda telah menyaksikan semua publikasi
terbaik saat ini.
Kami sudah mencari sesuatu yang menarik untukmu...
all-was_read__star
Baru saja diterbitkan:
loader...
Publikasi lebih baru...