Utama Kuotasi Kalendar Forum
flag

FX.co ★ Analisis Teknikal EUR/USD untuk 9 Februari 2023

parent
Analisis Forex:::2023-02-09T08:20:47

Analisis Teknikal EUR/USD untuk 9 Februari 2023

Prospek Pasar Teknikal:

Pasangan EUR/USD menembus ke bawah support teknikal utama jangka pendek yang tampak di level 1.0785 - 1.0803 dan zona ini kini akan berperan sebagai resistance teknikal. Pasar membentuk pola candlestick Tweezer Bottom di chart time frame H4. Pola candlestick Bullish Engulfing juga terbentuk, sehingga pantulan/reversal potensial kini akan segera terbentuk, tetapi, bull tidak begitu tertarik untuk memulai siklus naik yang agresif. Level retracement Fibonacci 61% yang tampak di 1.0694 sudah diuji dan pasar siap untuk perkembangan wave B ke atas. Momentum yang lemah dan negatif di chart time frame H4 mendukung prospek negatif untuk EUR dalam jangka menengah, tetapi kini pullback sedang terbentuk.

Analisis Teknikal EUR/USD untuk 9 Februari 2023

Pivot Point Mingguan:

WR3 - 1.08070

WR2 - 1.08006

WR1 - 1.07971

Pivot Mingguan - 1.07942

WS1 - 1.07907

WS2 - 1.07878

WS3 - 1.07814

Prospek Trading:

Sejak awal Oktober 2022, EUR/USD dalam siklus korektif ke atas, tetapi tren utama dan jangka panjang tetap bearish. Siklus korektif ini mungkin telah terhenti di level 1.1033, yang merupakan level retracement Fibonacci 50%. EUR telah membentuk tiik terendah multidekade yang baru di level 0.9538, jadi selama USD dibeli di seluurh pasar, tren menurun akan berlanjut menuju titik-titik terendah yang baru.

Analyst InstaForex
Bagikan artikel ini:
parent
loader...
all-was_read__icon
Anda telah menyaksikan semua publikasi
terbaik saat ini.
Kami sudah mencari sesuatu yang menarik untukmu...
all-was_read__star
Baru saja diterbitkan:
loader...
Publikasi lebih baru...