Kiwi saat ini masih bergerak dalam bias Bullish hal ini terlihat pada chart 4 jamnya bergerak diatas Moving Average Exponential 50-nya serta berhasil menembus Ross Hook (RH) sebelumnya namun saat ini terdapat penyimpangan antara pergerakan harga pasangan mata uang USD/CAD dengan indikator RSI sehingga dalam waktu dekat nampaknya USD/CAD akan terkoreksi hingga ke level 1.2162 hingga ke level 1.2150 yang penting selama Kiwi tidak melewati level 1.2127 maka bias Bullish pada USD/CAD masih tetap valid.
(Disclaimer)
FX.co ★ Analisa Teknikal Pergerakan Harga Intraday Pasangan Mata Uang Komoditi USD/CAD Rabu 16 Juni 2021.
Analisis Forex:::