Bila Kita perhatikan pergerakan harga Mingguannya Aset Komoditi Gas Alam nampak jelas Gas Alam bergerak didalam channel yang menukik keatas dan berada di atas Moving Average Exponential periode 50-nya dari kedua fakta ini menunjukan kalau Aset Komoditi ini masih memiliki bias Bullish yang cukup solid namun dengan ditemukannya penyimpangan antara pergerakan harga dengan indikator RSI-nya menunjukan akan adanya potensi koreksi sesaat untuk menguji level 3.920 - 3.376 dimana setelah level area ini diuji Gas Alam berpotensi untuk kembali ke bias awalnya dan menuju ke level diatas harganya yang sekarang yaitu 4.652-4.664 dengan catatan selama terjadi koreksi penurunannya tidak melebihi level 3.520 karena bila level ini terlampaui maka kemungkinan besar semua setup yang telah dijabarkan sebelumnya akan menjadi tidak valid.
(Disclaimer)