Utama Kuotasi Kalendar Forum
flag

FX.co ★ IMF menetapkan syarat untuk harga minyak yang akan mencapai $75

back back next
Humor Forex:::2016-07-15T02:17:11

IMF menetapkan syarat untuk harga minyak yang akan mencapai $75

Harga minyak mentah akan naik $75 per barel di tahun 2020 dengan syarat bahwa Organization of the Petroleum Exporting Countries (OPEC) memangkas pasokan minyak sebesar 7 juta barel perhari. Rencana strategi OPEC ini diusulkan oleh Dana Moneter Internasional (IMF). Dalam persyaratan ini, saham pasar OPEC akan turun sebesar 35% dari 42% untuk saat ini.

IMF menganalisa strategi kartel sejak 2014 dan membuat pernyataan. IMF menyimpulkan bahwa OPEC berupaya untuk mempertahankan saham pasar dan kebijakan "pump-and-dump" bagi produsen minyak AS yang tidak mungkin akan memastikan keseimbangan pada pasar global. Para ahli mencatat bahwa solusi yang memuaskan bagi OPEC adalah menurunkan produksi minyak.

IMF menganggap jika OPEc mempertahankan saham pasar dan nilai produksinya, harga minyak akan meningkat menjadi $58 per barel di 2020.

Bagikan artikel ini:
back back next
loader...
all-was_read__icon
Anda telah menyaksikan semua publikasi
terbaik saat ini.
Kami sudah mencari sesuatu yang menarik untukmu...
all-was_read__star
Baru saja diterbitkan:
loader...
Publikasi lebih baru...