Utama Kuotasi Kalendar Forum
flag

FX.co ★ JPMorgan, Goldman Sachs, dan Citigroup menghentikan donasi politik

back back next
Humor Forex:::2021-01-20T06:51:31

JPMorgan, Goldman Sachs, dan Citigroup menghentikan donasi politik

Belum lama ini, bank-bank Amerika semakin enggan untuk memberikan kontribusi apapun dalam dunia politik. Tiga bank terbesar AS- JPMorgan Chase, Goldman Sachs, dan Citigroup - mengumumkan keputusan mereka untuk menghentikan sementara semua donasi politik untuk Republik maupun Demokrat. Keputusan ini diambil setelah massa pro-Trump menyerbu Capitol AS. JPMorgan mengatakan akan menghentikan donasi apapun selama enam bulan, hingga 30 Maret.

Sejak lama, bank-bank Amerika selalu memberikan kontribusi melalui komite aksi politik (PACs). Mereka adalah lembaga nirlaba yang menggalang dana dan menggunakannya untuk memilih dan mengalahkan kandidat yang diusung. Secara khusus, organisasi seperti ini tidak dikenakan pajak. Di AS, perusahaan komersil atau nirlaba manapun dapat mendirikan PACnya sendiri. Bahkan, institusi komersil dapat menerima sumbangan dari pegawai mereka sendiri. Yang paling umum, dana ini digunakan untuk menutup biaya dan kebutuhan kandidat yang diusung, seperti pengiklanan kampanye.

Bagikan artikel ini:
back back next
loader...
all-was_read__icon
Anda telah menyaksikan semua publikasi
terbaik saat ini.
Kami sudah mencari sesuatu yang menarik untukmu...
all-was_read__star
Baru saja diterbitkan:
loader...
Publikasi lebih baru...