UPDATE JURNAL Selamat pagi teman - teman forum yang tercinta. Selamat melakukan kegiatan pada hari ini. Semoga dalam melakukan kegiatan pada hari ini berjalan dengan baik. Untuk hari ini saya melakukan update pada pasangan mata uang AUD USD dan USD CHF. AUD USD Pivot Point Harian Support 3: 0,6423 Support 2: 0,6457 Support 1: 0,6471 Pivot Point : 0,6491 Resistent 1: 0,6504 Resistent 2: 0,6524 Resistent 3: 0,6558 Pergerakan pada pasangan mata uang AUD usd sedang di sekitar pivot point harian yang berada di harga 0,6491. Hari kemarin harga mengalami pergerakan turun dengan harga tertinggi pada 0,6513 dan harga terendah di 0,6479. Dengan menggunakan indikator stochastick oscillator cenderung masih bergerak turun. Kemungkinan akan turun melewati support 1 lalu kembali naik. Jadi dengan menggunakan perdagangan buy cenderung baik untuk di lakukan. Dengan menggunakan perdagangan buy bisa di letakan di harga 0,6465. Dengan harga kerugian di 0,6450 dan untuk keuntungan di 0,6515 USD CHF Pivot Point Harian Support 3: 0,7907 Support 2: 0,7933 Support 1: 0,7944 Pivot Point : 0,7958 Resistent 1: 0,7969 Resistent 2: 0,7984 Resistent 3: 0,8009 Pergerakan pada pasangan mata uang usd chf sedang di atas pivot point harian yang berada di harga 0,7958. Hari kemarin mengalami pergerakan turun dengan harga tertinggi di 0,7972 dan untuk harga terendah di 0,7947. Menggunakan indikator stochastick oscillator cenderung masih bergerak naik mendekati resistent 2 harian lalu kembali turun. Jadi dengan menggunakan perdagangan sell cenderung baik untuk di lakukan. Dengan menggunakan perdagangan sell bisa di tempatkan pada harga 0,7980. Dengan menggunakan harga kerugian di 0,8003 dan untung harga keuntungan di 0,7940. Demikian untuk update hari ini pada pasangan mata uang aud usd dan usd chf.Pasangan mata uang AUD/USD saat ini memperlihatkan kondisi tren sideways jika dilihat dari pergerakan pada time frame harian. Setelah sebelumnya sempat berada dalam tekanan jual kuat yang membentuk tren bearish sejak pertengahan kuartal lalu, momentum tersebut mulai kehilangan tenaga ketika harga gagal menembus area support kuat di level 0.64740. Kegagalan ini menandakan bahwa pelaku pasar mulai menahan aksi jual di area tersebut, sekaligus membuka peluang bagi terbentuknya fase konsolidasi atau bahkan potensi pembalikan arah sementara. Secara teknikal, struktur harga pada grafik harian menunjukkan bahwa setelah tekanan bearish mereda, AUD/USD mulai bergerak dalam rentang sempit antara 0.64740 sebagai batas bawah (support) dan 0.66200 sebagai batas atas (resistance). Pola ini menggambarkan bahwa pasar sedang berada dalam fase ketidakpastian arah (indecision phase), di mana baik buyer maupun seller belum mampu mengambil kendali penuh terhadap arah pergerakan harga. Dalam kondisi seperti ini, harga biasanya akan bergerak fluktuatif di antara dua batas tersebut, hingga muncul katalis kuat yang dapat mendorong breakout ke salah satu sisi.
FX.co ★ Kamituan's Trading Journal
Jurnal Trader:::